Empat Proyek Besar yang Sedang Dikerjakan di Kota Batam

Wali Kota/Kepala Batam, Muhamamad Rudi, memaparkan empat proyek besar yang tengah dikerjakan pemerintah untuk membangun Kota Batam menjadi kota modern dan maju. Hal itu disampaikannya saat menghadiri kegiatan sidang Senat Terbuka Universitas Ibnu Sina (UIS) di Hotel Swissbell, Sabtu (27/8/2022). “Setelah saya paparkan ini, saya berharap adik-adik sekalian bisa mempersiapkan diri apa yang akan dilakukan […]

Penjualan Rusun Menurun, Rumah Tapak Kini Jadi Primadona Sektor Properti

Pengusaha properti yang tergabung dalam Real Estate Indonesia (REI) menyatakan, rumah tapak masih menjadi pilihan masyarakat dan menjadi primadona di sektor properti. Demikian yang diungkapkan Plt Sekjen DPP REI, Hari Ganie dalam program Market Review di IDX Channel, Jumat (26/8/2022). “Jadi yang sekarang menjadi primadona adalah rumah tapak,” ungkapnya  Dia menambahkan, sejak pandemi Covid-19, penjualan properti yang paling terdampak adalah rumah susun (rusun). Lebih […]

5 Destinasi Unggulan di Pulau Penyengat, Kepulauan Riau

Rasanya tidak sah mengunjungi Tanjungpinang, Kepulauan Riau, jika tidak menyebrang ke Pulau Penyengat. Pulau ini menjadi salah satu kebanggaan Tanjungpinang karena kaya situs bersejarah peninggalan Kerajaan Riau. Berdasarkan sejarah, pulau ini merupakan tempat pertahanan Raja Kecil melawan serangan Tengku Sulaiman dari Hulu Riau pada tahun 1719. Kemudian, sejumlah benteng pertahanan dibangun pada 1782-1784 untuk menghadapi […]

Kunjungan Wisatawan Ke Tanjungpinang Hingga Tahun 2022 dari pantauan data BPS Kota Tanjungpinang

Pada Bulan Mei 2022 jumlah kunjungan wisatawan mancanegara di Kota Tanjungpinang sebanyak 1.141 kunjungan. Jumlah wisatawan mancanegara (wisman) di Kota Tanjungpinang selama bulan Mei 2022 tercatat sebanyak 1.141 kunjungan atau mengalami peningkatan 72,88 persen dibanding bulan sebelumnya. Wisman yang berkunjung di Kota Tanjungpinang pada bulan Mei 2022 didominasi oleh wisman berkebangsaan Singapura dengan jumlah kunjungan […]

Gambaran Kota Batam sebagai Destinasi Unggulan Investasi

Dalam beberapa dekade belakangan ini, Kota Batam tidak ada hentinya untuk terus melakukan berbagai upaya dalam menegaskan diri sebagai kawasan unggulan investasi. Salah satu nilai lebih yang dimiliki oleh Batam adalah berada di kawasan yang sangat strategis dalam percaturan perdagangan internasional seluruh dunia. Gambaran Kota Batam inilah yang mampu menggaet investor untuk berinvestasi. Letaknya yang berada di […]

Tiban Batam Kini Jadi Kawasan Komersil yang Strategis di Kota Batam

Pesatnya pembangunan di kawasan Tiban, Kecamatan Sekupang, Kota Batam, Kepulauan Riau mengubah kawasan tersebut menjadi salah satu pusat perdagangan dan komersil. Kawasan Tiban dalam beberapa tahun terakhir terus berkembang. Berbagai macam pusat komersil dan properti tumbuh pesat.  Salah satunya kawasan Tiban Centre yang kini menjadi kawasan perdagangan yang ramai.  Tentu saja, kawasan ini sangat cocok […]

Perusahaan Asal AS Tertarik Investasi Sektor Digital di Batam

Baca selengkapnya di artikel “Perusahaan Asal AS Tertarik Investasi Sektor Digital di Batam”, https://tirto.id/gtWB International Business Machines (IBM) Corporation tertarik untuk berinvestasi di Nongsa Digital Park Batam, Riau. Perusahaan perangkat lunak asal Amerika Serikat (AS) itu nantinya akan mendirikan Hybrid Cloud Academy. “IBM pergi ke Nongsa Digital Park, ini khusus untuk mendorong data center dengan cloud-nya,” […]

Penyerahan Pengelolaan Bandara Hang Nadim Oleh BP Batam ke PT Bandara Internasional Batam

Badan Pengelola (BP) Batam menyerahkan pengelolaan Bandara Internasional Hang Nadim kepada PT Bandara Internasional Batam (bib) pada 1 Juli. Serah terima tersebut diresmikan oleh Ketua BP Batam, Muhammad Rudi, bersama managing director PT Bib, Pikri Ilham Kurniansyah, dan disaksikan oleh Menteri Koordinator Perekonomian Airlangga Hartarto. Bandara Internasional Hang Nadim akan dikelola oleh PT BIB selama […]

Buka 2021, Meisterstadt Mall Bakal Jadi Sensasi Baru Modern di Kota Batam

Batam – Proyek Mega Superblock, PT Pollux Properti Indonesia Tbk juga terdiri dari mal. Mal yang dinamai Meisterstadt Mall akan segera dibuka pada 2021 mendatang. Ini akan menjadi mal pertama di Batam yang berada di superblock.   GM Pollux Habibie, Richie Laseduw mengatakan, mal itu dibangun pada bangunan satu kawasan seluas 8,6 hektare, yang terdiri dari […]

Usai Pandemi Covid-19, Harga Properti Bakal Melonjak

JAKARTA, KOMPAS.com – Pandemi Covid-19 dianggap sebagai pukulan telak bagi sektor properti. Namun, ketika pandemi berakhir, banyak kalangan berpendapat harga properti bakal melonjak. Salah satunya Ketua Umum DPP Real Estat Indonesia (REI) Paulus Totok Lusida. Menurut dia, lonjakan harga properti akan terjadi pasca- pandemi Covid-19. Bukan tanpa sebab, fenomena tersebut terjadi karena harga properti relatif […]