Batam Diperhitungkan Jadi Penopang Perekonomian Indonesia
Secara nasional, Batam sangat diperhitungkan sebagai salah satu daerah yang menopang perekonomian Indonesia. Hal ini disampaikan Sekretaris Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian, Susiwijono Moegiarso, pada Minggu (28/8). Susiwijono mengatakan, kegiatan industri di Batam sangat luar biasa, terlihat dari pembangunan offshore platform oleh PT McDermott Indonesia. Produksi hingga tiga puluh juta semikonduktor oleh PT Infineon Technologies Batam […]
Batam Berikan Kontribusi 70% Investasi di Kepri
Realisasi Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Kepulauan Riau teruatama Batam, terus meningkat hingga melampaui batas target yang telah ditetapkan pemerintah. Menurut Sekretaris Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian, Susiwijono Mugiarso realisasi investasi di provinsi Kepulauan Riau sangat bagus. Terutama Batam, yang memberikan kontribusi 70% dari total investasi di Kepulauan Riau. Peningkatan investasi itu tidak lepas dari upaya pemerintah […]
PT BANDARA INTERNASIONAL BATAM RESMI KELOLA BANDARA HANG NADIM BATAM
Pada hari Jum’at, 24 Juni 2022 telah dilaksanakan penandatanganan serah terima pengoperasian Bandara Internasional Hang Nadim dari Badan Pengusahaan Kawasan Perdagangan Bebas dan Pelabuhan Bebas Batam (BP Batam) kepada PT Bandara Internasional Batam (PT BIB). PT Bandara Internasional Batam (PT BIB) merupakan konsorsium yang dibentuk oleh Angkasa Pura Airports dengan kepemilikan saham 51%, Incheon International […]
Empat Proyek Besar yang Sedang Dikerjakan di Kota Batam
Wali Kota/Kepala Batam, Muhamamad Rudi, memaparkan empat proyek besar yang tengah dikerjakan pemerintah untuk membangun Kota Batam menjadi kota modern dan maju. Hal itu disampaikannya saat menghadiri kegiatan sidang Senat Terbuka Universitas Ibnu Sina (UIS) di Hotel Swissbell, Sabtu (27/8/2022). “Setelah saya paparkan ini, saya berharap adik-adik sekalian bisa mempersiapkan diri apa yang akan dilakukan […]
5 Destinasi Unggulan di Pulau Penyengat, Kepulauan Riau
Rasanya tidak sah mengunjungi Tanjungpinang, Kepulauan Riau, jika tidak menyebrang ke Pulau Penyengat. Pulau ini menjadi salah satu kebanggaan Tanjungpinang karena kaya situs bersejarah peninggalan Kerajaan Riau. Berdasarkan sejarah, pulau ini merupakan tempat pertahanan Raja Kecil melawan serangan Tengku Sulaiman dari Hulu Riau pada tahun 1719. Kemudian, sejumlah benteng pertahanan dibangun pada 1782-1784 untuk menghadapi […]
Kunjungan Wisatawan Ke Tanjungpinang Hingga Tahun 2022 dari pantauan data BPS Kota Tanjungpinang
Pada Bulan Mei 2022 jumlah kunjungan wisatawan mancanegara di Kota Tanjungpinang sebanyak 1.141 kunjungan. Jumlah wisatawan mancanegara (wisman) di Kota Tanjungpinang selama bulan Mei 2022 tercatat sebanyak 1.141 kunjungan atau mengalami peningkatan 72,88 persen dibanding bulan sebelumnya. Wisman yang berkunjung di Kota Tanjungpinang pada bulan Mei 2022 didominasi oleh wisman berkebangsaan Singapura dengan jumlah kunjungan […]
Gambaran Kota Batam sebagai Destinasi Unggulan Investasi
Dalam beberapa dekade belakangan ini, Kota Batam tidak ada hentinya untuk terus melakukan berbagai upaya dalam menegaskan diri sebagai kawasan unggulan investasi. Salah satu nilai lebih yang dimiliki oleh Batam adalah berada di kawasan yang sangat strategis dalam percaturan perdagangan internasional seluruh dunia. Gambaran Kota Batam inilah yang mampu menggaet investor untuk berinvestasi. Letaknya yang berada di […]
Perusahaan Asal AS Tertarik Investasi Sektor Digital di Batam
Baca selengkapnya di artikel “Perusahaan Asal AS Tertarik Investasi Sektor Digital di Batam”, https://tirto.id/gtWB International Business Machines (IBM) Corporation tertarik untuk berinvestasi di Nongsa Digital Park Batam, Riau. Perusahaan perangkat lunak asal Amerika Serikat (AS) itu nantinya akan mendirikan Hybrid Cloud Academy. “IBM pergi ke Nongsa Digital Park, ini khusus untuk mendorong data center dengan cloud-nya,” […]
Penyerahan Pengelolaan Bandara Hang Nadim Oleh BP Batam ke PT Bandara Internasional Batam
Badan Pengelola (BP) Batam menyerahkan pengelolaan Bandara Internasional Hang Nadim kepada PT Bandara Internasional Batam (bib) pada 1 Juli. Serah terima tersebut diresmikan oleh Ketua BP Batam, Muhammad Rudi, bersama managing director PT Bib, Pikri Ilham Kurniansyah, dan disaksikan oleh Menteri Koordinator Perekonomian Airlangga Hartarto. Bandara Internasional Hang Nadim akan dikelola oleh PT BIB selama […]
Buka 2021, Meisterstadt Mall Bakal Jadi Sensasi Baru Modern di Kota Batam
Batam – Proyek Mega Superblock, PT Pollux Properti Indonesia Tbk juga terdiri dari mal. Mal yang dinamai Meisterstadt Mall akan segera dibuka pada 2021 mendatang. Ini akan menjadi mal pertama di Batam yang berada di superblock. GM Pollux Habibie, Richie Laseduw mengatakan, mal itu dibangun pada bangunan satu kawasan seluas 8,6 hektare, yang terdiri dari […]